Rabu, 08 Maret 2017

Menaiki Singapura Flyer dan berfoto di Merlion Park

Menaiki Singapura Flyer dan berfoto di Merlion Park

Apakah anda tau? Jika Negara Singapura ada banyak sekali Wisata yang sangat populer, Selain tata kotanya yang apik, hijau dan bersih, pemerintah Singapura juga sangat concern terhadap sektor pariwisatanya Terutama yang berhubungan dengan akomodasi dan pelayanan publik. Disamping itu, Singapora menjadi pilihan favorit wisatawan khususnya dari Indonesia. Karena jaraknya yang cukup dekat dan biayanya yang tidak terlalu mahal. objek wisatanya juga sangat menarik

Merlion Park

Merlion Park rasanya kurang lengkap jika berkunjung ke singapore tapi gak kesini, karena di sini tempat untama untuk berfota sama  keluarga, sahabat, pasangan, dengan latar belakang singa Merlion kolau anda ke singapora tapi gak fota bengan latar belakang singa Merlion, anda belum bisa di bilang ke singapora, ikon terkenal kota Singapura. Dan sebagai bukti pernah berkunjung kesana. ikon terkenal kota Singapura. Dan sebagai bukti pernah berkunjung kesana.


Merlion Park
Merlion Park


Merlion berupa patung berkepala singa berbadan duyung. Terletak di Merlion Park yang yang berada persis didepan hotel Fullerton. Disini para wisatawan dari seluruh dunia berkumpul. Ada sekitar ratusan tempat duduk yang tersebar di area Merlion Park.


Merlion Park dapat dikunjungi secara gartis oleh siapapun dan kapanpun. Dan akan terlihat sangat indah pada malam hari karena begitu memukau oleh kilauan cahaya lampu disekitarnya.

Singapura Flyer


Singapura Flyer adalah Wahana ini merupakan sebuah dek observarsi bergerak terbesar dan tertinggi di dunia yang terletak di dekat Marina Bay.

Singapora Flyer mengalahkan tinggi London Eye, ini membuat para wisatawan yang melaiki Singapora Flyer akan melihat tiga negara sekaligus, Malaysia, bahakan Indonesia sekalipun, bukankah ini sangat menarik.

Menaiki Singapora Flyer dan berfoto di Merlion Park
Menaiki Singapora Flyer dan berfoto di Merlion Park


Kapsul terakhir dipasang pada 2 Oktober 2007, roda mulai diputar pada 11 Februari 2008 dan Singapore Flyer dibuka untuk umum pada tanggal 1 Maret 2008. [3] Tiket terjual untuk 3 malam pertama senilai S$8.888 (sekitar Rp.63.993.600 [1], sebuah angka keberuntungan menurut kepercayaan Tionghoa.[2] Ketika dibuka pertama kali menjadi tempat pengamatan pemandangan tertinggi di Singapura.

Tinggi Wahana ini adalah dengan tinggi 165 meter, lebih tinggi 5 meter dari Star of Nanchang di China dan 30 meter lebih tinggi dari London Eye di Inggris.

Kabin observasi di Singapora Flyer berjumlah 28 dengan kapasitas 25 – 28 maksimal. Dilengkapi dengan pendingin udara, kursi yang empuk bahkan ada LCD. Suasana di dalam

kabin serupa dengan kamar hotel. Untuk setiap satu putaran penuh, Singapora Flyer berputar selama 30 menit. Jadi kita tidak perlu mengantri untuk naik Singapora Flyer. Untuk sampai di Singapora Flyer dari Merlion Park atau Esplanade, kita bisa kembali ke stasiun MRT Raffles Place.

Tour Halal Malaysia Singapora


Gimana  menurut anda wisata ini sangat menarik kan Ayo, tunggu apa lagi untuk berlibur bersama keluarga anda jangan ragu untuk bergabung dengan Cheria Holiday kami jamin perjalanan anda sangan mempuaskan, dengan Paket Tour Malaysia Singapura

Link Terkait Paket Wisata Singapora Malaysia:





Salam +Cheria Holiday jika berminat hubungi cs kami.

0 komentar:

Posting Komentar